BERSIAP UJI PUBLIK QUR’AN NOVEMBER 2020

SMP IT Harapan Bunda Purwokerto dalam kalender pendidikannya telah mencatumkan jadwal uji publik Qur’an bulan November 2020, yakni pada 28 November 2020.

Kegiatan rutin bulanan sebagai wadah naik juz hafalan Qur’an ini masih akan digelar dalam model daring. Hal ini tidak lepas dari kondisi pandemi khususnya di kabupaten Banyumas yang tengah mengalami kenaikan kasus.

Meskipun masih digelar secara daring, Uji Publim Qur’an diharapkan tidak mengurangi kekhidmatan peserta uji publik, sehinga para siswa nantinya bisa optimal dalam mengikuti uji kenaikan juz.

Pendaftaran peserta uji publik melalui kelompok halaqah Qur’an. Jadi, pastikan kamu menjadi bagian peserta keniakan juz bulan ini. [asr]

Berita Lainnya

HASIL PEMILU KETUA OSIS SMP IT HARAPAN BUNDA

Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS Periode 2021/2022 telah berlangsung. Seluruh siswa telah menggunakan hak pilihnya dalam menentukan calon yang akan memimpin organisasi intra sekolah. Berdasarkan hasil rekap panitia pemilu raya, dipastikan Muhammad Zaidan Ilmam Hanifi, paslon nomor satu memperoleh suara terbanyak diantara kandidat lainnya. Melalui hasil penghitungan suara tersebut, maka Muhammad Zaidan Ilmam Hanifi […]

BERIKAN RUANG KREASI, OSIS SMP IT HARBUN GELAR CLASS MEETING

Penilaian Akhir Tahun semester genap 2021/2022 telah usai, kini waktunya siswa mengembangkan diri dan berkreasi. Melalui organisasi siswa intra sekolah atau OSIS, Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto menggela class meeting semester genap. Kegiatan yang mulai dilaksanakan pada hari Rabu, 8 Juni 2022 itu dibuka dengan seremoni dan pengarahan dari bidang […]

Bijak Bermedia Sosial, Optimalkan Life Plan

Bulan Ramadan bulan penuh keberkahan. Perlu komitmen dalam menjalaninya. Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto menyelenggarakan Pesantren Ramadan 1443 H. Kegiatan yang dilaksanakan selama tiga hari itu diikuti oleh seluruh siswa dari semua jenjang level. Ustadzah Toifah, ketua kegiatan mengatakan Pesantren Ramadan menjadi kegiatan mencharger semangat siswa dalam menjalani bulan Ramadan. […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto