LAGI, SISWA SMP IT HARAPAN BUNDA RAIH PRESTASI DI AJANG NASIONAL

SMP IT Harapan Bunda Purwokerto kembali mendapatkan prestasi dari salah satu siswanya. Siswa atas nama Talitha Calluella H berhasil masuk peringkat delapan besar dalam Story Telling Competition Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Topaz Global Educatioan.

Ustadz Shodikin selaku Koordinator Bidang Kesiswaan mengatakan keikusertaan SMP IT Harapan Bunda Purwokerto dalam perlombaan dimaksudkan untuk meningkatkan ilmu pengetahuan bagi para siswa, mengembangkan semangat kompetisi, mengembangkan persaingan dalam bidang akademis yang positif di kalangan pelajar, dan mengembangkan rasa keberanian serta rasa percaya diri bagi para siswa.

“Alhamdulillah, capaian prestasi ini patut disyukuri. Semoga bisa memberikan pengalaman berharga bagi Mba Talitha.” Kata beliau. [asr]

Berita Lainnya

SMPIT Harapan Bunda Gelar MPLS Ramah bagi Siswa Baru

SMPIT Harapan Bunda menyelenggarakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) bagi siswa kelas 7 secara ramah dan edukatif pada 14–18 Juli 2025. Kegiatan ini dirancang untuk membantu peserta didik baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah serta memahami nilai-nilai dan budaya yang dijunjung tinggi oleh sekolah. Selama lima hari pelaksanaan, para siswa mengikuti sejumlah agenda, di antaranya pengenalan […]

SMP IT Harapan Bunda Purwokerto Siap Ikuti KSN

Kompetisi Sains Nasional (KSN) sebelumnya dikenal dengan Olimpiade Sains Nasional (OSN). Perubahan nama tersebut terjadi mulai tahun ini selepas Menteri Pendidikan dan Kebudayaan mendirikan Pusat Prestasi Nasional yang membawahi semua pelaksanaan lomba. KSN sendiri merupakan ajang kompy dalam bidang sains bagi para siswa SD, SMP, SMA di seluruh Indonesia. Pada tahun ini karena situasi pandemik […]

Kegiatan OUTING Class Level 3

Alhamdulilah kegiatan outing kelas 3 dengan tema menyayangi Hewan dan menyayangi Tumbuhan ke Exfarm.UNSOED berjalan lancar dan anak2 mendapat banyak ilmu tentang mulai dari peternakan, pakan dan perawatan dari sapi perah, sapi pedaging, kambing perah etawa, ayam petelor dan ayam pedaging dari dosen peternakan dan kaka-kaka mahasiswa exfarm.unsoed dan ditutup dengan minum susu sapi segar […]
© 2026 Harapan Bunda Purwokerto