Audensi Yayasan Permata Hati dengan Badan Penanaman Modal Dan Pelayanan Perizinan

Dalam rangka program pengembangan Lembaga , Yayasan Permata Hati Purwokerto melakukan Audensi dengan Badan Penanaman Modal Dan Pelayanan Perizinan Satu Pintu yang ber alamat di Jl. Jend. Sudirman No.540, Kec. Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas. Audensi dilakukan pada hari Jum’at 3 Juni 2022 , di hadiri oleh Perwakilan dari Pengurus Yayasan Permata Hati Purwokerto, LPIT Harapan Bunda, PT.PLN Cab. Purwokerto, PDAM, Dinas Pendidikan Kab.Banyumas, Dinas DIPERKIM, Dinas PU dan sebagai tuan rumah DPMPTSP Kab. Banyumas

Berita Lainnya

Alifa Taqiyya, Siswa SMP IT Harapan Bunda Purwokerto Juara Story’ Telling SMK 1 Purwokerto

Perlombaan adalah sarana pengembangan diri bagi seorang siswa. Momen mengikuti perlombaan menjadi pengalaman berharga bagi seorang siswa khususnya belajar kejujuran, semangat, sportifitas. Hal demikianlah yang melatarbelakangi SMP IT Harapan Bunda Purwokerto mengirimkan delegasi dalam setiap perlombaan yang digelar. Salah satu perlombaan yang diikuti oleh SMP IT Harapan Bunda Purwokerto adalah Smecone Got Tallent Season 2 […]

SOSIALIASI TES AKM, SURVEI KARAKTER, DAN SURVEI LINGKUNGAN BELAJAR

Kebijakan pendidikan dalam ranah evaluasi mengharuskan sekolah memahami konsepnya. Begitupun dengan SMP IT Harapan Bunda Purwokerto. Belum lama ini, SMP IT Harapan Bunda mengikuti kegiatan sosialisasi yang digelar oleh Dinas Pendidikan Banyumas di GSM Dinas Pendidikan Banyumas. Dalam kesempatan itu, Noor Suci Aji, S.Kom didaulat sebagai narasumber sosialisasi sekaligus persiapan Simulasi Skala Besar UBKD untuk […]

SMP IT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO GELAR TRYOUT US

Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas telah mengumumkan jadwal Ujian Sekolah tingkat menengah pertama akan dilaksanakan mulai 18 April sampai 25 April 2020. Sebagai upaya untuk memaksimalkan persiapan siswa menghadapi ujian, Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto  menyelenggarakan Tryout ujian sekolah yang diselenggarakan di bulan April ini, 11-14 April 2022. Kegiatan yang dilaksanakan […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto