SMS Mart

Berita Lainnya

Sudah Separuh Perjalanan US Kelas IX

Tahun pelajaran 2021/2022 sebentar lagi menuju muara akhirnya. Satu tahun pelajaran yang penuh banyak cerita khususnya bagi kelas IX. Selepas pandeminyang mulai menurun, mereka punya kesempatan bertemu secara langsung dengan teman-temannya dan tentunya bisa mengikuti KBM secara offline. Pada bulan April ini para siswa kelas IX mengikuti agenda Ujian Sekolah selepas pada Maret lalu mereka […]

SISWA SMP IT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO IKUTI VIRTUAL SCOUT

Masa pandemi telah mengakibatkan pembatasan tatap muka langsung, tidak terkecuali kegiatan ekstrakurikuler. Hampir setahun, kegiatan ekstrakurikuler berjalan tidak maksimal. Melihat kondisi demikian, SMP IT Harapan Bunda Purwokerto bersama Pramuka SIT se-Barlingmascakeb melaksanakan Virtual Scout Adventure. Agenda pramuka yang dilaksanakan secara daring ini menyertakan siswa dari sekolah SIT yang tergabung dalam JSIT. Para siswa mengikuti sejak […]

VISITASI AKREDITASI KB HARAPAN BUNDA

Proses akreditasi sekolah/madrasah di tahun 2022 tengah berjalan. ratusan sekolah/madrasah menjadi sasaran visitasi di tahun ini. Kelompok Bermain Harapan Bunda Purwokerto mendapatkan jadwal pelaksanaan akreditasi pada hari Jum’at, 19 Agustus 2022. Pelaksanaan visitasi akreditasi dilakukan oleh tim asesor BAN PAUD Jateng yaitu Bapak Sugiarto, SE. dan Bapak Tulus Sukobagyo, S.Kom.MM. Tim asesor PAUD menyampaikan bahwa […]
© 2025 Harapan Bunda Purwokerto