Berita Lainnya

SOSIALIASI TES AKM, SURVEI KARAKTER, DAN SURVEI LINGKUNGAN BELAJAR

Kebijakan pendidikan dalam ranah evaluasi mengharuskan sekolah memahami konsepnya. Begitupun dengan SMP IT Harapan Bunda Purwokerto. Belum lama ini, SMP IT Harapan Bunda mengikuti kegiatan sosialisasi yang digelar oleh Dinas Pendidikan Banyumas di GSM Dinas Pendidikan Banyumas. Dalam kesempatan itu, Noor Suci Aji, S.Kom didaulat sebagai narasumber sosialisasi sekaligus persiapan Simulasi Skala Besar UBKD untuk […]

SMPIT HARBUN PURWOKERTO GELAR APEL PAGI JELANG RAMADAN 1443 H

Purwokerto – Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMPIT) Harapan Bunda Purwokerto sambut Ramadan dengan menggelar apel pagi, Senin (28/03). Kegiatan apel yang dilaksanakan di lapangan sekolah diikuti oleh seluruh siswa dan segenap guru SMPIT Harapan Bunda Purwokerto. Pada kesempatan apel tersebut yang bertindak sebagai pembina apel adalah Ustadz Akhmad Fauzi. Dalam amanatnya, Ustadz Fauzi menekan […]

UJIAN PRAKTIK, SISWA SMPIT HARAPAN BUNDA LESTARIKAN MAKANAN KHAS

Ada yang menarik dalam ujian praktik siswa Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMPIT) Harapan Bunda Purwokerto. Para siswa kelas sembilan SMPIT Harapan Bunda Purwokerto membuat asinan sayur. Pembuatan asinan sayur dilakukan dalam ujian praktik mata pelajaran prakarya. Terlihat para siswa begitu antusias mengolah bahan yang bersumber dari sayur tersebut. Mereka berbagi kerja dalam mengolah bahan-bahan […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto