IN HOUSE TRAINING LPIT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO

Bertempat di Ballroom Sidaluhur 1, Hotel Surya Yudha Purwokerto telah berlangsung In House Training LPIT Harapan Bunda Purwokerto agenda khusus Pimpinan dan Managemen 5 Unit Lembaga ( TPA/BC, TKIT, SD HARBUN 01, SDIT HARBUN 02 dan SMPIT HARBUN )

Bekerjasama dengan KPI (kualita Pendidikan Indonesia), sebuah lembaga konsultan pendidikan ternama di Indonesia. In House training ini adalah salah satu upaya Yayasan Permata Hati Purwokerto untuk membangun pendidikan di bawah LPIT Harapan Bunda menjadi semakin baik. Membangun pendidikan yang berkualitas tinggi ( by mizan )

 

Berita Lainnya

TENIS MEJA DAN GELIAT BAKAT

Pengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto menggelar pertandingan tenis meja se antar kelas, pada Kamis (15/12/22) di Aula SMP IT Harapan Bunda Purwokerto. Panitia menggelar pertadingan ini dalam rangka classmeeting akhir tahun pelajaran 2022/2023 selepas menyelesaikan penilaian akhir semester. “Pertandingan ini kami gelar dalam rangka […]

SELAMAT DATANG PARA PEMIMPIN DI SMPIT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO

Libur semester genap telah usai. Hiruk pikuk menyambut tahun pelajaran baru begitu terasa. Para siswa kembali menjalani thalabul ilmi, bertemu dan merengkuh ilmu serta menguatkan adab. Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMPIT) Harapan Bunda Purwokerto mulai menyiapkan diri menyambut para pemimpin muda. Melalui berbagai serangkaian persiapan, dari rapat kerja sampai pembekalan ustadz/ahnya melalui in house […]

Belajar Membuat Dinas Bersam Siswa SMP IT Harapan Bunda Purwokerto

Donat menjadi hidangan yang sangat digemari banyak orang. Apalagi diberikan topping taburan gula halus, madu, meses, dan sebagainya. Tentu menarik sekiranya proses membuat donat dilakukan secara langsung. SMP IT Harapan Bunda Purwokerto memberikan pengalaman belajar melalui program minat bakat. Pada program minta bakat kali ini siswa diajak belajar membuat donat. Kegiatan itu dimaksudkan untuk memberikan […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto