Kegiatan Outing Class Level 6 SDIT Harapan Bunda Purwokerto

 

Kegiatan Outing Class level 6 Selasa, 13 Oktober 2022 sebanyak 84 siswa kelas 6 SDIT Harapan Bunda Purwokerto mengadakan kegiatan Outing Class yang berlokasi di Curuk Song, Kebumen, Banyumas.
Mereka menempuh perjalanan selama sekitar satu jam dari sekolah dengan menggunakan angkot.
Lelahnya perjalanan terbayarkan dengan keindahan pemandangan di sana. Siswa melakukan pengamatan terhadap beberapa binatang yang ada disana, melakukan game di curug sambil menikmati pemandangan, dan diakhiri dengan berenang bersama di kolam renang yang berada di lokasi.

Berita Lainnya

PENGUATAN ADAB LEBIH UTAMA

Pembelajaran di luar kelas yang dilaksanakan oleh SMP IT Harapan Bunda dimanfaatkan tim kesiswaan untuk menguatkan adab siswa. Darurat Covid-19 berdampak pada proses pendidikan. Pada bulan Maret selepas diumumkannya kasus Covid-19 di Indonesia, kebijakan kepala daerah mengharuskan proses pembelajaran dilangsungkan dari rumah. Hal tersebut dimaksudkan dalam rangka penanggulangan penyebaran Covid-19. Kondisi tersebut menyebabkan proses belajar […]

Lomba Orasi Melatih Kepercayaan Diri dan Berbahasa yang Baik

Dalam menyemarakan Hari Kemerdekaan, Bidang Kesiswaan SMP IT Harapan Bunda purwokerto akan menggelar perlombaan, salah satunya adalah lomba video orasi. Kegiatan yang rencananya akan dilaksanakan mulai hari Senin sampai dengan Selasa, 17-18 Agustsu 2020 mengambil tema “Kemerdekaan Republik Indonesia”. Orasi merupakan salah satu kemampuan berbicara di depan umum. Kegiatan tersebut seringkali menjadi momok bagi orang-orang. […]

INFORMASI PERLOMBAAN DALAM OPEN HOUSE SMP IT HARBUN 2022

Menyambut akhir bulan Oktober dan sekaligus momentum Hari Sumpah Pemuda, Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu Harapan Bunda Purwokerto akan menggelar Open House SMP IT Harapan Bunda Purwokerto pada hari Sabtu, 29 Oktober 2022. Kegiatan yang akan dilaksanakan dalam sehari ini bakal menghadirkan beragam kegiatan mulai dari pentas seni, bazar, bincang pendidikan sampai perlombaan. Khusus yang […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto