MANFAATKAN TERITORI UNTUK MENGUATKAN KARAKTER SISWA

Pasca kasus pertama Corona di bulan Maret 2020. Praktis pembelajaran dilakukan dari jarak jauh sampai di semester baru tahun 2020/2021.

Kondisi ini mengakibatkan pertemuan siswa dengan guru menjadi terbatas dan hanya bisa melalui daring.

Ketika kegiatan perlahan kembali dibuka dimanfaatkan betul oleh SMP IT Harapan Bunda Purwokerto untum menggelar Pembelajaran berbasi teritori.

 

Dalam pembelajaran berbasis teritori, SMP IT Harapan Bunda Purwokerto lebih menekankan pada materi subtasi dan yang tidak kalah penting adalah penguatan karakter siswa.

Pembelajaran Jarak Jauh memberikan dampak permasalahan. Salah satu yang menjadi perhatian semua sekolah dan orangtua adalah penurunan karakter siswa. Melihat hal demikianlah membuat SMP IT Harapan Bunda Purwokerto memasukan penguatan karakter pada setiap pembelajaran teritori. [asr]

Berita Lainnya

MENYELAMI HIKMAH DI HARI PAHLAWAN: SMP IT HARAPAN BUNDA GELAR UPACARA

Hari Pahlawan menjadi ikon yang tidak lepas dari Bulan November. Saban tahun peristiwa 1945 itu diperingati dari tingkat sekolah sampai presiden. Siapa yang tidak tahu tentang orasi dari Bung Tomo yang disampaikan lewat radio. Tentu semua mahfum dan terngiang-ngiang suara yang melengking dan memekak telinga penjajah dan membangkitkan semangat perjuangan rakyat Indonesia. “Kita toendjoekkan bahawa […]

Open House dan Family Gathering Sekolah Harapan Bunda Purwokerto 2019

Purwokerto, 10 Oktober 2019 – Lembaga Pendidikan Islam Terpadu (LPIT) Harapan Bunda Purwokerto bersama dengan seluruh lembaga pendidikan di bawah naungan Yayasan Permata Hati Purwokerto yang terdiri dari TPA Baby Class, Kelompok Bermain (KB) IT, SDIT 01, SDIT 02 dan SMPIT akan menggelar acara Open House dan Family Gathering. Acara tersebut akan dilaksanakan pada Ahad, […]

In House Training Menjadi Pendidik dan Tenaga Pendidikan yang Profesional

Menyambut Tahun Ajaran Baru dengan Semangat Membara LPIT Harapan Bunda Purwokerto Menyelenggarakan IHT  Bagi Guru dan Karyawan. Bertempat di Hotel Surya Yudha Purwokerto yang beralamat di Jl. Gerilya Barat , Purwokerto, LPIT Harapan Bunda menyelenggarakan In House Training  dengan tujuan mengecharge kembali energi untuk lebih bersiap menyambut tahun ajaran baru. Kegiatan yang mengusung tema Menjadi  […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto