Tarhib Ramadhan 1442 H

TARHIB RAMADHAN KELUARGA BESAR HARAPAN BUNDA PURWOKERTO

bersama Ust. Andi Alif Rahman Saleh, Lc.MA.

Menyambut kehadiran bulan penuh Berkah , LPIT Harapan Bunda dan Seluruh Lembaga dibawah Yayasan Permata Hati Purwokerto mengadakan Kajian Tarhib Ramadhan dengan Tema “Menjejak Syurga dengan Spirit Ramadhan” bersama Ustadz. Andi Alif Rahman Saleh, Lc.MA.( Alumnus Al Azhar Mesir, Pengasuh Popes Tahfidzul Qur’an Baitul Qur’an Cita Mulia Purwokerto.

Acara Tarhib Ramadhan di selenggarakan secara Virtual melalui Zoom( 500 Partisipan ): https://us02web.zoom.us/j/85614775471?pwd=bGM3Sy9rNUNJMGJYaUpnTGFJZ1ZqZz09

Meeting ID: 856 1477 5471

Passcode: 4FeZGy

Cannel Youtube LPIT Harapan Bunda : https://youtu.be/cKqdfJh7vlw

Pada hari, Ahad 11-04-2021 mulai jam 9:00 s/d 10:30  , terbuka untuk umum.

Ayoo…ikuti acaranya, ambil Hikmahnya….jangan sampai ketinggalan…

Berita Lainnya

MIBA: KREASI KANTONG PLASTIK BEKAS

Pelaksanaan minat bakat SMPIT Harapan Bunda Purwokerto dilakukan setiap hari Jumat. Program tersebut adalah kegiatan pengembangan minat dan bakat siswa SMPIT Harapan Bunda Purwokerto. Pada pelaksaan Miba Kerajinan, para siswa memanfaatkan limbah kantong plastik bekas untuk membuat bros. Sampah yang berserakan di mana-mana yang sering dianggap tidak berguna dan hanya mengganggu pemandangan, akan berharga di […]

Harbun 2 Menerima 6 Mahasiswa PPL PPG Calon Guru

Senin, 10 Februari 2024, Kepala sekolah SDIT Harapan Bunda 2 Purwokerto beserta jajarannya menerima 6 orang Mahasiswa PPL PPG Calon Guru UMP, gelombang 2. Penyerahan Mahasiswa PPL PPG Calon Guru diwakili oleh Dosen Pembimbing Lapangan, Anggun Badu Kusuma, M.Pd., selaku Dosen UMP. Kepala sekolah menunjuk koordinator PPL, yaitu Diah Puspasari, S.Pd. dan Guru Pamong Rommi […]

MENJADI PRIBADI KUAT, SISWA KELAS 7 BOARDING MEMULAI PERJALANAN BARU

Waktu keberangkatan siswa kelas  boarding ke asrama telah dimulai. Pada Selasa, 12 Juli 2022 nampak ramai kendaraan memasuki kompleks asrama putra dan putri. Sesuai dengan pengumuman yang telah diedarkan, bahwa keberangkata siswa boarding dibagi menjadi dua kloter. Kloter pertama ditujukan bagi kelas 8 dan 9 pada hari Senin, 11 Juli 2022. Satu hari berikutnya siswa […]
© 2025 Harapan Bunda Purwokerto