Terapi pijat/massage sesuai kebutuhan anak
TPA Baby Class berupaya untuk melayani pengasuhan anak usia 3 bulan hingga 2,5 tahun dengan memberikan berbagi tretmen untuk menstimulasi tumbuh kembang anak sesuai dg usia Tahap Perkembanganya. Salah satunya dengan terapi pijat/massage sesuai kebutuhan anak .