SMP IT HARAPAN BUNDA TERAPKAN PEMBELAJARAN DI LUAR KELAS

Pandemi membuat proses pembelajaran dilakukan dari rumah atau pembelajaran jarak jauh (PJJ). Kegiatan PJJ pertama kali diterapkan pada pertengahan Maret 2020. Ketika aktivitas sudah mulai kembali sedikit demi sedikit ada salah satu cara yang bisa diterapkan sebagai alternatif pembelajaran, yakni pembelajaran di luar ruangan atau outdoor.

Hal itulah yang dilakukan oleh SMP IT Harapan Bunda Purwokertu belum lama ini. Pembelajaran di luar ruangan dipilih sebagai alternatif menjawat kebosanan peserta didik dan menghadirkan suasana baru sekaligus mempertemukan para siswa agar saling mengenal dan menyapa.

Pembelajaran di luar ruangan menjadikan guru dan murid akan lebih banyak menghirup udara bersih yang lebih banyak menyebabkan partikel memiliki banyak area untuk bergerak. Meskipun demikian, dalam pelaksanaan pembelajaran di luar ruangan penerapaan SOP masa pandemi tetap berlaku. Para siswa yang hadir haruslah dalam keadaan sehat dan diantar oleh keluarga mereka secara langsung [asr]

Berita Lainnya

ASYIKNYA BELAJAR SEJARAH DI MONUMEN PANGLIMA BESAR JENDERAL SOEDIRMAN

Siswa Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto begitu antusias mengikuti kegiatan belajar di luar kelas atau outing class, Jumat (28/01). Para siswa kelas VIII ini berkesempatan mengunjungi Monumen Panglima Besar Jenderal Soedirman. “Kunjungan ke Monumen ini bagian program pembelajaran di luar kelas siswa SMP IT Harapan Bunda Purwokerto untuk memberikan pengalaman […]

TUMBUHKAN POTENSI SISWA, SMPIT HARAPAN BUNDA GELAR GEBYAR BAHASA 2023

Setiap anak terlahir dengan potensi yang telah terinstal. Tugas orangtua dan pendidik memastikan setiap potensi itu tumbuh dengan baik. Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMPIT) Harapan Bunda Purwokerto menyelenggarakan Gebyar Bahasa 2023 dengan mengambil tema Success is Not Final, Failure is Not Fatal. Kegiatan yang diselenggarakan di sekolah ini melibatkan semua siswa dalam pelaksanaanya. Pelaksanaan […]

MANFAATKAN TERITORI UNTUK MENGUATKAN KARAKTER SISWA

Pasca kasus pertama Corona di bulan Maret 2020. Praktis pembelajaran dilakukan dari jarak jauh sampai di semester baru tahun 2020/2021. Kondisi ini mengakibatkan pertemuan siswa dengan guru menjadi terbatas dan hanya bisa melalui daring. Ketika kegiatan perlahan kembali dibuka dimanfaatkan betul oleh SMP IT Harapan Bunda Purwokerto untum menggelar Pembelajaran berbasi teritori.   Dalam pembelajaran […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto