SELEKSI KARYAWAN BARU

Guna memenuhi kebutuhan Guru dan Karyawan di lingkungan SIT Harapan Bunda Purwokerto, maka Yayasan Permata Hati Purwokerto bersama sama dengan LPIT Harapan Bunda Purwokerto mengadakan seleksi karyawan baru. Tes seleksi di lakukan hari Rabu, 8-6-2022 di mulai jam 7:30 s/d 12:00. Materi yang di ujikan meliputi : Tes tertulis, Spikotes, Microtheaching, Kemampuan membaca Al Qur’an dan Wawancara.

Berita Lainnya

SMPIT Harapan Bunda Sukses Raih 10 Medali di Kejurda Kosegu Championship XIII

Kontingen SMPIT Harapan Bunda Purwokerto mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih 10 medali dalam Kejuaraan Daerah (Kejurda) Kosegu Championship XIII Kategori Pra Remaja yang diselenggarakan oleh Pimda 041 Tapak Suci Putera Muhammadiyah Kabupaten Banyumas. Dalam ajang ini, M. Ayyas Muwaffaq berhasil meraih medali emas di Kelas N Putra, sementara 9 atlet lainnya meraih medali perak dan […]

PROFIL BADAN USAHA HARAPAN BUNDA

Badan Usaha Harapan Bunda Purwokerto Lembaga di bawah naungan LPIT Harapan Bunda Purwokerto yang berfungsi sebagai supporting system kegiatan belajar mengajar di setiap SIT Harapan Bunda.

MENUJU PTM, SMP IT HARAPAN BUNDA DIKUNJUNGI DINAS

SMP IT Harapan Bunda Purwokerto mendapat kunjungan dari Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas. Kunjungan tersebut dalam rangka melakukan verifikasi persiapan pembelajaran tatap muka (PTM), Selasa (16/03/2021). Rombongan tim verifikasi yang sampai di SMP IT Harapan Bunda Purwokerto disambut langsung oleh Kepala Sekolah SMP IT Harapan Bunda Purwokerto, Ust Lukmanul Hakim, S.Pd.I. berserta Bidang Kurikulum, Ust Rifqi […]
© 2025 Harapan Bunda Purwokerto