BINA PRIBADI ISLAM JALANKU

Pengembangan diri menjadi satu hal yang tidak bisa dipisahkan bagi mereka yang menginginkan pertumbuhan dirinya. Mereka harus terus menguatkan diri dengan memperbanyak masukan yang meliputi pengetahuan, spritual, emosional, dan jasmani. Kesemua itu membentuk satu kepribadian yang kuat.

Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto dalam training pembekalan kelas IX memberikan penguatan tentang perlunya Bina Pribadi Islam bagi seorang siswa dalam rangka pengembangan diri.

Bahwa untuk menjadi pribadi yang baik, diperlukan dukungan dari lingkungan sekitarnya yang meliputi teman main, dan sebagainya. Bina Pribadi Islam menjadi pilihan logis bagi siswa untuk terus berkembang tanpa tergerus arus zaman.

Oleh karena itu, ustadz Lukman, kepala SMP IT Harapan Bunda Purwokerto meneguhkan pentingnya Bina Pribadi Islam bagi para siswa. Hal itu beliau sampaikan dalam training pembekalan kelas IX, Kamis (12/5). [asr]

Berita Lainnya

Tingkatkan Kualitas Pendidikan, Guru SMP IT Harapan Bunda Ikuti Pelatihan Penyusunan Kisi-Kisi Ujian Sekolah

Sesuai dengan peraturan terbaru yang menyatakan bahwa Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) diganti dengan Ujian Sekolah (US), maka mulai tahun 2020, seluruh sekolah di Indonesia wajib membuat soal ujian sekolah secara mandiri. “(Tahun) 2020 ini tidak ada lagi USBN dan karena itu, maka BSNP tidak menerbitkan POS USBN dan yang berlaku nanti adalah ujian sekolah,” […]

Assesment

Dalam Al Quran QS. An Nisa ayat 9 Allah berfirman yang artinya ”Dan hendaklah takut kepada Allah orang-orang yang seandainya meninggalkan dibelakang mereka anak-anak lemah, yang mereka khawatir terhadap (kesejahteraan) mereka.” … (QS. An Nisa : 9) Untuk itu, dalam rangkan upaya menyiapkan generasi yang tangguh dalam menghadapi segala tantangan, kami menyelenggarakan kegiatan assesment psikologi […]

HARBUN MART

Sebagai unit usaha, Badan Usaha Harapan Bunda menghadirkan program minimarket baru yang kami beri nama HARBUN MART. Menyediakan berbagai macam produk, kami berharap HARBUN MART bisa memenuhi segala kebutuhan baik Siswa, Guru, Orang Tua ataupun masyarakan umum.
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto