Birul Walidain

Syurga ada di rumahku. Ketika kita membicarakan syurga ada di rumahku, kita teringat dua sosok yang begitu penting, kedua orangtua kita. Merekalah gerbang utama di rumah kita menuju syurga Allah subhanahu wa ta’ala.

Dalam Q.S Al-Isra ayat 23, Allah subhanahu wa ta’ala berfirman Dan Tuhanmu telah memerintahkan supaya kamu jangan menyembah selain Dia dan hendaklah kamu berbuat baik pada ibu bapakmu dengan sebaik-baiknya. Jika salah seorang di antara keduanya atau kedua-duanya sampai berumur lanjut dalam pemeliharaanmu, maka sekali-kali janganlah kamu mengatakan kepada keduanya perkataan “ah” dan janganlah kamu membentak mereka dan ucapkanlah kepada mereka perkataan yang mulia.

Melalui ayat di atas, Allah subhanahu wa ta’ala memberikan kiat dicintai oleh Ayah dan Bunda.

Masa pandemik menjadikan waktu teman teman lebih banyak dihabiskan di rumah. Tentu ini menjadi masa yang berharga untuk bisa berbakti kepada kedua orangtua kita. Jangan sampai masa tersebut malah menjadikan beban kepada kedua orangtua kita karena sikap dan perilaku kita.

Mari perbaiki segala perilaku kita, karena di rumah kita ada syurga yang pertama sebelum syurga sesungguhnya. [diambil dari kajian akhlak “smpitharbuntv”]

Berita Lainnya

Penialaian Tengah Semester Genap – Harbun 2

Berdasarkan Kalender Pendidikkan SDIT Harapan Bunda 2 (Harbun 2) Purwokerto, tanggal 1 Maret 2022 adalah awal dilaksanakannya Penilaian Tengah Semester Genap. PTS dilakasanakan dari tanggal 1 Maret 2022 samapi 11 Maret 2022. Ahmad Yuli, selaku Ketua Panitia menyampaikan bahwa pelaksanaan PTS Genap ini dilakukan secara daring dan luring, mengingat masih ketatnya prokes di masa pandemi. […]

SMP IT HARAPAN BUNDA GELAR RAPAT KERJA 2021 TAHAP 1

Seluruh Dewan Guru dan Karyawan  SMP IT Harapan Bunda Purwokerto menggelar rapat kerja tahap 1 tahun 2021. Rapat kerja yang dihadiri oleh seluruh guru dan karyawan SMP IT Harapan Bunda Purwokerto, digelar di sekolah, Senin-Rabu (21-23/06). Kepala SMP IT Harapan Bunda Purwokerto dalam kesempatan itu menyatakan, SMP IT Harbun yang memasuki usia 6 tahun terus berupaya […]

Serbian Women’s First League

Content Serbian Womans Tweet About Male Violence Goes Viral Outstanding Serbian Women Who Have Been As Quickly As Just Little Girls Too What Do Serbian Girls Wish To Get As Gifts? When I spoke, and was forced to take part in pre-trial proceedings, regardless of a handful of proof, the same thing happened. Numero has […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto