HASTA KARYA, KUATKAN KREATIVITAS SISWA

Sebagi penguatan kreativitas, Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu Harapan Bunda Purwokerto menggelar minat bakat hasta karya setiap hari Jumat. Kegiatan yang berpusat mengulik sisi kreativitas siswa memanfaatkan bahan yang tersedia.

Hadirnya hasta karya bukan sebatas formalitas, tetapi bagian mengembangkan minat bakat siswa khususnya dibagian kreativitas.

“Banyak kegiatan yang digelar, mulai dari memanfaatkan barang bekas untuk membuat kerajinan sampai mengola barang yang telah disediakan oleh guru. Para siswa begitu antusias mengikuti kegiatan hasta karya ini,” ungkap ustazah Ria, PJ hasta karya.

Kegiatan hasta karya sendiri dilaksanakan di ruang kelas 8A dan diikuti oleh siswa lintas level. Para siswa begitu penasaran pada setiap pekannya akan membuat kreativitas apa lagi.

“Tentu setiap pekan kami berbeda kegiatannya. Agar siswa juga tidak bosan dan selalu ada kejutan,” pungkas ustazah Ria. [asr]

Berita Lainnya

Siswa SMP IT Harbund Purwokerto Antusias Belajar Membuat Kripik dan Mendoan

Salah satu olahan pisang yang paling tahan lama dan paling enak adalah keripik pisang. Cara membuat keripik pisang sedikit lebih rumit dibandingkan dengan pisang goreng. Keripik pisang memiliki banyak variasi seperti keripik pisang asin, keripik pisang manis, keripik pisang coklat, dan masih banyak lagi lainnya. Sebanyak 90 siswa SMP IT Harapan Bunda Purwokerto mengikuti praktik membuat […]

UPACARA BENDERA

UPACARA BENDERA Setiap hari senin seluruh guru dan anak-anak mengadakan upacara  bendera Tujuan dari kegiatan ini agar anak lebih mengenal dasar negara Indonesia, anak mempunyai karakter kebhinekaan global dan cinta tanah air.

MENUMBUHKAN KEPEDULIAN KEPADA ALAM MELALUI PEMBELAJARAN TEKS EKSPLANASI

Kehidupan ini terdiri dari berbagai peristiwa. Peristiwa tersebut hendaknya memberikan pelajaran bagi siswa. Bencana alam merupakan peristiwa yang menyedihkan. Terjadinya bencana alam dapat dijelaskan berdasarkan penelitian dari para ahli. Penjelasan-penjelasan itu akan memperkaya pengetahuan siswa dan menjadi bekal untuk menghadapi berbagai peristiwa tersebut. Selain itu, melalui bekal tersebut membuat siswa lebih bersikap hati-hati dan waspada, […]
© 2023 Harapan Bunda Purwokerto