Jaga Imun Tubuh, Asatidz SMP IT Harapan Bunda Purwokerto Gelar Olahraga Bersama

Dalam rangka menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh di masa pandemi Covid-19 sekaligus memupuk rasa kebersamaan, kekompakan menggelar kegiatan olahraga di Lapangan SMP IT Harapan Bunda Purwokerto, Jumat (25/9/2020).

Kegiatan yang dimulai pada pukul 07.30  WIB langsung dengan senam yang dipimpin oleh Ustaz Fauzi dilanjut dengan aktifitas Bola Voli dan Tenis Meja.

Kegiatan olahraga berfungsi membersihkan tubuh dari berbagai kotoran dan penyakit yang biasanya akan keluar bersamaan dengan keringat, melancarkan peredaran darah, menguatkan jantung, memperbaiki sistem pernafasan, menguatkan otot-otot tubuh, menguatkan metabolisme tubuh, dan menguatkan daya tahan tubuh.[asr]

Berita Lainnya

PEMBELAJARAN BERHARGA DARI LAGA UMP FUTSAL CUP

Tim futsal SMP IT Harapan Bunda Purwokerto harus mengauki keunggulan SMP Negeri 1 Kebasen selepas dalam adu pinalti kalah 4-2. Dalam waktu 15×2, sebenarnya tim futsal SMP IT Harapan Bunda Purwokerto telah memberikan perlawanan dan permaianan yang cukup bagus. Hal itu dibuktikan dengan skor 1-1 pada waktu normal tersebut. Kegogolan terlebih dahulu, mampu disamakan oleh […]

JURNAL PAGI

Jurnal Pagi adalah kegiatan pembuka dalam pembelajaran di TKIT Harapan Bunda. Kegiatan ini dilakukan setelah anak tiba di sekolah dan menyimpan perlengkapan/perbekalan dari rumah ke tempat yang sudah ditentukan. Anak menuangkan isi pikiran dan perasaan dalam bentuk coretan atau gambar, yang sepintas terlihat seakan-akan tidak ada artinya. Namun, kegiatan itu memiliki manfaat yang sangat kaya.Jurnal […]

TUMBUHKAN POTENSI SISWA, SMPIT HARAPAN BUNDA GELAR GEBYAR BAHASA 2023

Setiap anak terlahir dengan potensi yang telah terinstal. Tugas orangtua dan pendidik memastikan setiap potensi itu tumbuh dengan baik. Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMPIT) Harapan Bunda Purwokerto menyelenggarakan Gebyar Bahasa 2023 dengan mengambil tema Success is Not Final, Failure is Not Fatal. Kegiatan yang diselenggarakan di sekolah ini melibatkan semua siswa dalam pelaksanaanya. Pelaksanaan […]
© 2025 Harapan Bunda Purwokerto