Pembelajaran Tatap Muka di Semester Genap tahun pelajaran 2021/2022

 

Pembelajaran Tatap Muka di Semester Genap tahun pelajaran 2021/2022 telah dimulai kembali pada tanggal 5 Januari 2022. Seiring dengan kondisi status wilayah Banyumas yang sudah semakin baik dan mendekati normal.

Untuk mendukung PTM secara optimal juga telah dilaksanakan vaksinasi serentak level 1-6 pada 4 Januari 2022 bekerjasama dengan pihak Puskesmas Purwokerto Selatan sebagai bagian ikhtiar pencegahan Covid -19 bagi siswa-siswi SDIT Harapan Bunda.

Semangat Kembali Ke Sekolah.
Tetap Sehat dan menerapkan protokol kesehatan , pakai masker, jaga jarak dan mencuci tangan pakai sabun.

Berita Lainnya

Selamat & Sukses

Alhamdulillah, Barakallah atas prestasi Ananda Ayra Astari Paramitha Dewi Hardiyanto Sebagai Juara 3 Lomba Tutorial Hasil Karya Pembelajaran Sesuai Kompetensi Dasar Tingkat SD Dalam Rangka Musyawarah Wilayah JSIT Jawa Tengah ke V Sukses selalu, semoga hasil yang telah dicapai semakin menambah semangat untuk terus berprestasi.

SMPIT HARAPAN BUNDA GELAR SUMATIF AKHIR TAHUN BAGI KELAS VII DAN VIII

  Awal bulan Juni ini, SMPIT Harapan Bunda Purwokerto  mengelar Sumatif Akhir Tahun Genap pada Senin (05/06/2023). Sumatif  Akhir Tahun (SAT) Genap ini dilaksanakan selama kurang lebih enam hari Adapun peserta yang mengikuti proses Sumatif Akhir Tahun adalah kelas VII dan VIII. Serupa dengan bentuk penilaian sebelumnya, kali ini Sumatif Akhir Tahun kelas VII dan […]

SISWA SMPIT HARAPAN BUNDA KEMBANGKAN DIRI LEWAT MIBA

Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu Harapan Bunda Purwokerto memberikan ruang pengembangan diri melalui program Minat Bakat bagi siswanya. Kegiatan yang dilaksanakan setiap Jumat itu bertujuan menumbuhkan, mengembangkan minat bakat siswa. Tidak heran beberapa kegiatan miba disediakan oleh sekolah yang beralamat di Jl HOS Notosuwiryo Teluk itu. “Miba menjadi salah program utama di sekolah ini. Fase […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto