PEMILIHAN KETUA OSIS SMP IT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO

PILKAOS SMP IT Harapan Bunda Purwokerto dilaksanakan kamis (26 /8) pukul 08.30- 09.30. Pemilihan ketua dan wakil ketuaosis ini melibatkan seluruh warga sekolah SMP IT Harapan Bunda Purwokerto yang terdiri dari santri, guru dan seluruh karyawan sekolah. Pemilihan dilakukan dengan dua cara yaitu pencoblosan secara langsung dan  melalui e vote untuk yang daring.

Pemilihan secara langsung dilakukan disekolah, adapun warga sekolah yang memilih langsung diantaranya guru dan karyawan serta santri boarding yang berada di asrama. Sedangkan untuk E-vote untuk warga sekolah yang berada di rumah masing-masing.

 

Seluruh warga  sekolah sangat antusias mengikuti kegiatan Pilkaos ini. Berdasarkan hasil rekapitulasi, total suara yang didapat adalah 203 suara. Dari total suara yang diperoleh Paslon 1 lebih unggul dari Paslon lain. Selanjutnya akan dilaksanakan musyawarah untuk penentuan ketua dan wakil ketua OSIS masa bakti 2021/2022.

Salah satu program kesiswaan SMP IT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO ini bertujuan untuk melatih santri-santri SMP IT Harapan Bunda Purwokerto dalam berdemokrasi. [ni]

Berita Lainnya

SMPIT Harapan Bunda Purwokerto Menggelar Sosialisasi Minat Bakat: Menemukan Potensi Siswa

Purwokerto – Sukses membangun semangat belajar dan pengembangan karakter siswa, SMPIT Harapan Bunda Purwokerto kembali menggelar acara penting dalam dunia pendidikan, yaitu Sosialisasi Minat Bakat. Kegiatan yang berlangsung pada Selasa, 25 Juli 2023, ini diadakan di Ruang Aula Sekolah dan diikuti oleh seluruh siswa dari berbagai tingkat kelas. Dalam sosialisasi ini, setiap pendamping Minat Bakat […]

APRESIASI PRESTASI GURU TERBAIK

APRESIASI PRESTASI GURU TERBAIK Peningkatan kualitas guru dalam mengajar mendapat support dan perhatian tidak saja dari pemerintah tapi juga dari pihak swasta. Salah satunya adalah Tanoto Foundation yang concern dalam dunia pendidikan mulai dari tingkat dasar sebagai bentuk upaya mendukung program pemerintah dan terlibat aktif dalam mencerdaskan kehidupan bangsa.   Bentuk kerjasama yang diberikan antara […]

Manajemen Kesehatan dalam Pembelajaran PJOK

Siapa sangka pembelajaran olahraga bisa menjadi tempat perawatan kesehatan. Di tengah kondisi pandemi mengharuskan tubuh untuk tetap bugar dan sehat. Selain melalui pola makan yang terstruktur juga harus menyediakan waktu untuk olahraga secara teratur. Ketika membicarakan olahraga secara teratur tentu siswa sudah memiliki minimal satu kali dalam sepekan mereka diharuskan mengikuti olahraga melalui pembelajaran Pendidikan […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto