Sekolah Qur’an – Usaha Mensinergikan Pembelajaran Al Qur’an Pada Anak

Purwokerto – Sabtu, 6 Januari 2024 bertempat di Masjid Darussalam PJKA telah terlaksana acara Gerakan Orang Tua Mengaji. Kegiatan ini sekaligus menjadi ajang pembukaan  Sekolah Qur’an SDIT Harapan Bunda Purwokerto di semester II.

Sekolah Qur’an merupakan usaha mensinergikan pembelajaran Al Qur’an pada anak. Dimana para orang tua di ikutkan untuk belajar Al Qur’an sesuai sebagaimana yang anak dapatkan di sekolah. Hal ini bertujuan agar menyelaraskan pembelajaran al qur’an yang telah diterima anak disekolah. Dengan adanya Sekolah Qur’an tersebut, orang tua diharapkan mendampingi dan mengawal pembelajaran al quran dirumah agar anak mendapatkan capaian yang sesuai.

Sekolah Quran ini telah berlangsung kurang lebih 5 tahun kebelakang. Hal ini merupakan wujud serius dalam mencetak generasi Qur’ani, sebagaimana semboyan SDIT Harapan Bunda Purwokerto yaitu “Sekolah Qur’an, Sekolah Sayang Teman”. [seqt]

Berita Lainnya

Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW TKIT Harapan Bunda Purwokerto Tanamkan Rasa Cinta dan Kasih Sayang Pada Sesama

Bertempat di gedung TKIT Harapan Bunda Purwokerto Kavling Gelora Indah Gg. Bridge Purwokerto Timur sebanyak 120 siswa memperingati kegiatan Maulid Nabi Muhamamad SAW pada hari Jumat (20/9/2024) Kegiatannya diawali dengan periksa kuku, rambut dan infak yang merupakan kegiatan rutin setiap hari Jum’at. Setelahnya para siswa berkeliling di lingkungan sekolah menyusuri jalan. Kegiatan berlanjut dengan solat […]

Kunjungan Siswa/i Level 1 SDIT Harapan Bunda ke Museum Jenderal Soedirman

Outing Class Level 1 SDIT Harapan Bunda Purwokerto dilaksanakan pada hari Kamis, 10 Maret 2022 pukul 09.00-11.00. Kegiatan tersebut di ikuti oleh seluruh siswa Level 1 berjumlah 83 dengan didampingi oleh guru-guru. Kunjungan ke Museum Jenderal Soedirman yang bertempat di Karanglewas memiliki tema yaitu Mengenal Hewan, Tanaman dan Benda di Lingkungan Sekitar dengan tujuan yaitu […]

Tanamkan Gaya Hidup Berkelanjutan lewat Indonesian Culture di SMPIT Harapan Bunda

SMP Islam Terpadu (SMPIT) Harapan Bunda Purwokerto mengadakan acara Indonesian Culture dalam rangka Gelar Karya Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) bertema “Gaya Hidup Berkelanjutan Melalui Pelestarian Budaya.” Kegiatan berlangsung di Lapangan SMPIT Harapan Bunda Purwokerto mulai pukul 07.30 hingga 13.00 WIB. Acara ini menampilkan berbagai kegiatan, antara lain flash mob, pentas seni, stand makanan […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto