YAYASAN PERMATA HATI PURWOKERTO IKUTI PELATIHAN YAYASAN JSIT

PELATIHAN YAYASAN JSIT ( JARINGAN SEKOLAH ISLAM TERPADU )

WILAYAH JAWA TENGAH

Yayasan Permata Hati Purwokerto yang mengelola Lembaga Pendidikan mulai TPA / BC Harapan Bunda sampai SMP IT Harapan Bunda berkesempatan mengikuti Pelatihan Yayasan yang di selenggarakan oleh JSIT Wilayah Jawa Tengah. Acara tersebut bertepatan dengan rangkaian peringatan Hari Guru Nasional JSIT Wilayah Jawa Tengah yang dilaksanakan di Hotel Surya Yudha Banjarnegara pada tanggal 26-27 November 2022.

Yayasan Permata Hati Purwokerto di wakili oleh DR. Eng. Mukhtar effendi dan Sudwito, SE., M.Si.  Dalam acara tersebut di sampaikan bagaimana kiat-kiat mengelola Yayasan Pendidikan dengan baik, mulai dari bagaimana merubah mindset pengurus Yayasan sampai dengan rekrutmen SDM untuk mendukung Lembaga Pendidikan.

Pemateri dalam acara tersebut diantaranya Ustadz Jamal dari Yayasan Ikhsanul Fikri, Ustaz Nur Hadi Susilo, dari Yayasan Nurul Islam , Ustadz Jamaludin Sukur, dan Ustadz Siswadi. Acara diikuti perwakilan dari 90 Yayasan di Jawa Tengah.

Berita Lainnya

Sudah Separuh Perjalanan US Kelas IX

Tahun pelajaran 2021/2022 sebentar lagi menuju muara akhirnya. Satu tahun pelajaran yang penuh banyak cerita khususnya bagi kelas IX. Selepas pandeminyang mulai menurun, mereka punya kesempatan bertemu secara langsung dengan teman-temannya dan tentunya bisa mengikuti KBM secara offline. Pada bulan April ini para siswa kelas IX mengikuti agenda Ujian Sekolah selepas pada Maret lalu mereka […]

RAMADAN, SMP IT HARAPAN BUNDA GELAR MUKHOYYAM QURAN

Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto menggelar Mukhoyyam Al Quran. Kegiatan ttersebut dilaksanakan di Aula SD IT Harapan Bunda 1 Purwokerto, 8-9 April 2022. “Selama dua hari ini, para siswa akan mengikuti Mukhoyyam Al Quran dan selama kegiatan tersebut siswa menginap di Aula SD IT Harapan Bunda 1 Purwokerto,” kata Ketua […]

THE POWER OF RAMADAN, PESANTREN RAMADANNYA SMPIT HARAPAN BUNDA

Ramadan 1444H telah memasuki pertengahan jalan. Bulan mulia nan penuh berkah datang dengan segenap keistimewaan yang ada di dalamnya. Merayakan peristiwa ini, Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu Harapan Bunda Purwokerto menggelar pesantren ramadan dengan tema The Power Of Ramadan yang digelar mulai Senin – Rabu (27-29/4). Kegiatan yang berpusat di Aula sekolah ini bagian semarak […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto