BPI SMPIT HARAPAN BUNDA GELAR MULTAQO MURABBI

Pada hari Selasa, 31 Agustus 2021 bertempat di Musola SMPIT Harapan Bunda Purwokerto dilaksanakan kegiatan Multaqo Murabbi. Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh dewan guru SMPIT Harapan Bunda. Pelaksaan Multaqo Murabbi dilakukan mulai pukul 13.00 sampai 14.30 WIB.

Multaqo Murabbi menjadi sarana pembekalan bagi seluruh dewan guru dalam menjalankan kegiatan pembinaan Bina Pribadi Islam. Dalam kesempatan Multaqo Murabbi ini, BPI mengundang Ustadzah Seli Dewi Lestari untuk menjadi pembicara dengan mengambil tema “Binaanku Investasi Syurgaku”.

Melalui agenda ini, diharapkan seluruh murabbi memahami bahwa pembinaan adalah jalan membangun peradaban. Sehingga perlu dipersiapkan secara baik dan terencana. [asr]

Berita Lainnya

INFO PEMENANG LOMBA FOTO HUTRI 75

???????????? SDIT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO Alhamdulillahirobbil ‘alamin, syukur alhamdulillah senantiasa kami ucapkan kepada Sang Maha Agung, Allah SWT. Meski di tengah pandemi corona, semangat untuk menyambut HUTRI ke 75 tetap berkobar di hati kita semua. Terima kasih kami ucapkan kepada seluruh peserta lomba foto HUTRI 75 yang telah ikut berpartisipasi menyemarakkan hari kemerdekaan. Setelah melalui […]

Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW

TKIT Harapan Bunda memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW Jumat, 7 Oktober 2022/11 Rabiul Awal 1444 H TKIT Harapan Bunda Purwokerto dlm rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW mengadakan kegiatan jalan2 di sekitar lingkungan sekolah dan Nobar kisah tentang Rasulullah. Anak2 terlihat antusias dan senang dgn kegiatan ini. Dan pada hr ini juga TK kedatangan tamu […]

KUATKAN KARAKTER SISWA, SMP IT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO LAKUKAN HOME VISIT MASA PANDEMI

SMP Islam Terpadu Harapan Bunda Purwokerto mengadakan Home Visit atau kunjungan rumah sebagai alternatif pembelajaran selama Pandemi. Program tersebut tetap menerapkan protokol kesehatan mulai dari memakai masker, melakukan cuci tangan, dan menjaga jarak. Dalam pelaksanaan program Home Visit atau kunjungan rumah, ustaz/ah lebih memberikan pijakan tentang akhlak dan quran kepada siswa. Karena dua hal tersebut […]
© 2024 Harapan Bunda Purwokerto