Miba Motorik Kasar, Sarana Pemenuhan Aktivitas Jasmani

Program Minat Bakat yang diselenggarakan oleh Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMPIT) Harapan Bunda Purwokerto memiliki tujuan sebagai tempat pengembangan diri. Selain itu, miba digunakan dalam rangka pemenuhan aktivitas jasmani, khususnya di miba motorik kasar.

Rasulullah mengkhusukan komparasi fisik sebagai parameter cinta Sang Khaliq bahwa manusia yang kuat lebih Allah cintai dibanding yang lemah. Bahwa target fisik seorang anak muda adalah bugar, kuat, gesit, dan indah. Kebugaran dipengaruhi olahraga teratur, tidur yang cukup, dan berkualitas. Apalagi bagi anak muda yang punya cita-cita tinggi, menuntut kebutuhan jasmani yang kuat.

Oleh karena itu, kegiatan miba tidak hanya sebatas aktivitas rutinan, tetapi memiliki bagian sarana pemenuhan aktivitas jasmani. Hal inilah yang ditekankan kepada siswa setiap kali melaksanakan program minat bakat motorik kasar, seperti sepak bola, bulutangkis, voli, dan tenis meja. [asr]

Berita Lainnya

COOKING CLASS SISWA SMP IT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO

Selepas melaksanakan Penilaian Akhir Tahun 2021/2022. Para siswa mengikuti program class meeting yang mulai digelar 7, 13, 14, dan 15 Juni 2022. Pada pelaksanaan class meeting hari terakhir, siswa melaksanakan program cooking class. Kegiatan memasak bukan saja dilakukan oleh siswa putri, siswa putra pun harus terlibat dalam proses kegiatan memasak. Hal ini agar menumbuhkan rasa […]

UJI PUBLIK TAHFIDZUL QURAN SECARA DARING PERIODE SEPTEMBER

SMP Islam Terpadu Harapan Bunda Purwokerto  akan menggelar Uji Publik Tahfidzul Quran Periode September 2020  pada hari Sabtu, 26 September 2020. Kegiatan rutinan bulanan itu masih akan dilaksanakan secara dalam jaringan menggunakan aplikasi google meet. Sosialisasi kegiatan telah dilakukan, dilanjut dengan proses pengajuan oleh pembimbing tahfidz, dan nantinya pada hari Sabtu besok siswa akan melaksanakan […]

SDIT Harapan Bunda 2 Purwokerto Mendapat Izin Resmi Melaksanakan Uji Coba PTM

Satuan Pendidikkan SDIT Harapan Bunda 2 Purwokerto (Harbun 2) Korwilcam Dindik Purwokerto Timur ditetapkan menjadi salah satu sekolah yang mengadakan uji coba PTM tahap ke-6. Uji coba mulai dilaksanakan tanggal 2 November 2021. Usulan mengadakan PTM di satuan Pendidikkan SDIT Harapan Bunda 2 Purwokerto sudah dilakukan jauh-jauh hari. Penetapan PTM dilakukan secara ketat dimulai dari […]
© 2023 Harapan Bunda Purwokerto