SDIT Harapan Bunda 2 Purwokerto Mendapat Izin Resmi Melaksanakan Uji Coba PTM

Satuan Pendidikkan SDIT Harapan Bunda 2 Purwokerto (Harbun 2) Korwilcam Dindik Purwokerto Timur ditetapkan menjadi salah satu sekolah yang mengadakan uji coba PTM tahap ke-6. Uji coba mulai dilaksanakan tanggal 2 November 2021.

Usulan mengadakan PTM di satuan Pendidikkan SDIT Harapan Bunda 2 Purwokerto sudah dilakukan jauh-jauh hari. Penetapan PTM dilakukan secara ketat dimulai dari seleksi administrasi sampai visitasi oleh pihak-pihak terkait.

Ada 271 Sekolah dasar di Kabupaten Banyumas yang mendapatkan izin uji coba PTM tahap 6.

Berita Lainnya

SAMBUT PERDANA MASUK PASCA IDULFITRI DENGAN PENUH KEGEMBIRAAN

Bulan Ramadan telah pergi. Kepergiaan yang mengantarkan pada kerinduan pada ibadah yang begitu khusuk dan ada harap sebakda itu tentang ketaatan yang akan terus bertumbuh. Dan kini, idulfitri sebagai pengingat hari, bahwa ruang untuk kembali melangkah, bersemangat, dan melakukan kebaikan sepanjang hari. Momen perdana masuk selepas libur idulfitri menghadirkan wajah-wajah kegembiraan, tidak terkecuali yang terlihat […]

Menjadi Ilmuwan Siapa Takut.

    Ada yang spesial di pekan ini. Yup, SMP IT Harapan Bunda Purwokerto akan menyelenggarakan kajian daring spesial membahas tentang betapa menyenangkannya menjadi seorang ilmuwan. Kajian yang akan menghadirkan Dr. Uyi Sulaeman rencananya akan digelar Selasa, 20 Oktober 2020 mulai pukul 19.45 sampai 21.00 Mengangkat tema “Membangun Karakter Ilmuwan Menyongsong Indonesia Emas 2045” nantinya […]

SILATURAHIM KARYAWAN DAN YAYASAN PERMATA HATI PURWOKERTO

  SILATURAHIM KARYAWAN DAN YAYASAN PERMATA HATI PURWOKERTO   Guru/karyawan seluruh unit Lembaga Pendidikan Islam Terpadu Harapan Bunda Purwokerto, Insyaalloh akan mengadakan Silaturahmi dengan Pengurus Yayasan Permata Hati Purwokerto pada hari Senin 16-05-2022 bertempat di RM. Pondok Duyung .    
© 2025 Harapan Bunda Purwokerto