TUMBUHKAN JIWA KEWIRAUSAHAAN MELALUI PROGRAM ENTREPRENEUR

Pemahaman bahwa usia menengah pertama adalah tempat persiapan menuju dewasa, maka para siswa harus dilatih keterampilan hidupnya. Salah satu hal yang ada di Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMP IT) Harapan Bunda Purwokerto adalah program entrepreneur.

Program entrepreneur disediakan dalam rangka menyiapkan para siswa belajar mencari nafkah dan bisa mengoptimalkan sumber daya yang tersedia di lingkungannya tanpa harus merusak ekosistem.

Program ini dimulai dengan pengenalan bisnis rumahan atau home economy yang memanfaatn potensi di lingkungan dan mendaur ulang sampah menjadi produk yang bermanfaat. Selanjutnya, para siswa belajar manajemen bisnis, terkait merencanakan, menyusun proposal, dan mengeksekusi menjadi produk serta evalusi kegiatan.

Dalam rangka menguatkan program ini, sekolah menyediakan Market Day atau hari pasar yang menjadi kegiatan yang diadakan tiap semester di SMP IT Harapan Bunda Purwokerto dan diikuti oleh seluruh kelas dari kelas tujuh sampai kelas sembilan. Kegiatan ini bertujuan untuk menumbuhkan jiwa wirausaha pada siswa SMP IT Harapan Bunda Purwokerto.

Berita Lainnya

KREATIF, SISWA SMP IT HARAPAN BUNDA MEMBUAT BINGKAI FOTO DENGAN KARDUS BEKAS

Seringkali bingung ketika mendapati kardus bekas di rumah. Ternyata karus bekas bisa digunakan untuk membuat kerajinan kreatif. Inilah yang dilakukan oleh siswa SMP IT Harapan Bunda Purwokerto memanfaatkan kardus bekas. Para siswa itu memanfaatkan kardus bekas untuk membuatnya jadi kerajinan tangan yang unik dan memiliki nilai seni tersendiri, yakni membuat bingkai foto. Alat dan bahan […]

SISWA SISWI SDIT HARAPAN BUNDA PURWOKERTO TAMPIL DI ACARA “AKU CINTA AL QUR’AN ” BMSTV

Selasa, 8 Oktober 2024, menjadi hari yang membanggakan bagi siswa-siswi SDIT Harapan Bunda Purwokerto. Mereka tampil di acara Aku Cinta Al-Qur’an yang disiarkan langsung di BMSTV. Dalam acara ini, siswa-siswi tersebut menampilkan kemampuan murojaah Al-Qur’an, yang dipandu oleh Ustadz Robi Penampilan ini merupakan bagian dari upaya untuk menumbuhkan kecintaan terhadap Al-Qur’an sekaligus mengasah kemampuan hafalan […]

LAGI, SISWA SMP IT HARAPAN BUNDA RAIH PRESTASI DI AJANG NASIONAL

SMP IT Harapan Bunda Purwokerto kembali mendapatkan prestasi dari salah satu siswanya. Siswa atas nama Talitha Calluella H berhasil masuk peringkat delapan besar dalam Story Telling Competition Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Topaz Global Educatioan. Ustadz Shodikin selaku Koordinator Bidang Kesiswaan mengatakan keikusertaan SMP IT Harapan Bunda Purwokerto dalam perlombaan dimaksudkan untuk meningkatkan ilmu pengetahuan […]
© 2026 Harapan Bunda Purwokerto